08. Bagaimana memanfaatkan peluang bisnis dimasa Pandemi COVID-19?
08. Bagaimana memanfaatkan peluang bisnis dimasa Pandemi COVID-19?
Virus corona sedang mewabah dan menjadi pandemi di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Kondisi ini memaksa semua orang harus tetap di rumah mengisolasi diri agar tidak terkena virus. Oleh karena itu, semua aktivitas menjadi terhambat, terutama yang berhubungan dengan pekerjaan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Salah satu peluang bisnis yang dapat dimanfaatkan dimasa Pandemi Covid-19 adalah Bisnis Online.
Saat ini bisnis online sudah menjadi pilihan banyak orang karena sistemnya yang sangat fleksibel, Bisnis online tak hanya berjualan barang, namun kita juga dapat berupa penawaran jasa, misalnya menyediakan kelas belajar online. Mariyudi.id bersama OLG Indonesia yang merupakan salah satu penyedia layanan belajar online menyediakan fasilitas untuk membangun bisnis online berupa:
a. Jasa Pembuatan Website
b. Jasa Pembuatan Aplikasi
c. Penyediaan Tamplate Blogger Gratis
d. Register Nama Domain
e. Template Desain Promosi
f. Jasa Pembuatan LadingPage
g. Jasa Pembuatan BioLink
h. E-Book Gratis
i. Google Cloud Storage, dan
j. Upload Aplikasi ke PlayStore